Sejumlah Heavy Dump Truck membawa muatan batubara di kawasan tambang airlaya milik PT Bukit Asam Tbk di Tanjung Enim, Muara Enim, Sumatera Selatan (ilustrasi). Harga batu bara acuan pada Agustus 2022 ditetapkan 321,59 dolar AS per ton atau mengalami kenaikan 2,59 dolar AS dibandingkan Juli 2022.

Naik, Harga Batu Bara Acuan Agustus Mencapai 321,59 Dolar AS per Ton

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Harga batu bara acuan pada Agustus 2022 ditetapkan 321,59 dolar AS per ton atau mengalami kenaikan 2,59 dolar AS dibandingkan Juli 2022, yang terutama dipengaruhi kondisi pasokan gas di Eropa. Kepala Biro Komunikasi, Layanan Informasi Publik, dan Kerja Sama (KLIK) Kementerian ESDM Agung Pribadi dalam keterangannya di Jakarta, Selasa (2/8/2022) mengatakan kondisi pasokan gas di Eropa mempunyai...

Terminal batu bara milik PLN untuk menunjang pengoperasian PLTU Jawa 7.

Pasokan Batu Bara ke PLN Seret, Dirjen: Kontrak Minim

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) teriak kekurangan pasokan batu bara. Sayangnya, kata Direktur Jenderal Mineral dan Batubara Kementerian ESDM Ridwan Djamaludin menilai hal ini disebabkan PLN banyak berkontrak pembelian batu bara dengan IUP operasi angkut jual yang bahkan tak memiliki kewajiban untuk memasok kebutuhan pasar dalam negeri atau domestic market obligation (DMO). Ridwan merinci, kontrak pembelian batu bara...