#hasil-japan-open
Senin , 05 Sep 2022, 00:25 WIB
Evaluasi Japan Open 2022, Rionny: Perjuangan Sudah Maksimal
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indonesia tidak berhasil meloloskan wakilnya di babak semifinal turnamen Japan 2022. Lima wakil yang berlaga di babak perempat final harus mengakui keunggulan lawan-lawannya. Chico Aura Dwi Wardoyo...
Ahad , 04 Sep 2022, 21:25 WIB
Hasil Japan Open 2022: Tuan Rumah Amankan Dua Gelar
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jepang mengamankan dua gelar juara pada turnamen bulu tangkis Japan Open 2022. Kenta Nishimoto berjaya di nomor tunggal putra, sementara Akane Yamaguchi tak terkalahkan di tunggal putri. Dalam pertandingan final di Maruzen Intec Arena, Osaka, Minggu, Nishimoto mempersembahkan gelar pertama untuk Jepang setelah mengalahkan unggulan keempat Taiwan Chou Tien Chen 21-19, 21-23, dan 21-17. Gelar tersebut menjadi yang...
Ahad , 04 Sep 2022, 01:17 WIB
Jadwal Japan Open 2022: Menanti Para Juara Baru
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Turnamen bulu tangkis level Super 750 Japan...
Sabtu , 03 Sep 2022, 07:48 WIB
Japan Open 2022: Para Bintang Beradu di Semifinal, tak Ada Wakil Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perang bintang yang mempertemukan para unggulan akan...
Kamis , 01 Sep 2022, 13:43 WIB
Terhenti di Babak Kedua Japan Open 2022, Strategi Jonatan tidak Jalan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tunggal putra Indonesia Jonatan Christie mengatakan bahwa...