Logo Piala Dunia 2018

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2018, Spanyol dan Italia Menang Besar

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Timnas Spanyol dan Italia sama-sama memetik kemenangan meyakinkan di tangan pelatih baru dalam kiprah mereka pada Kualifikasi Piala Dunia 2018. Spanyol yang ditangani Julen Lopetegui menghancurkan Lichsteinstein 8-0, sementara Italia menggilas Israel 3-1 pada laga Selasa (6/9) dini hari WIB. Sejarah juga tercipta saat Kosovo menahan tuan rumah Finlandia 1-1. Negara yang barus diakui menjadi anggota FIFA...