#hillary-clinton-transisi-politik-mesir
Ahad , 06 Feb 2011, 09:53 WIB
Badai Kerusuhan Menghadang Timur Tengah
REPUBLIKA.CO.ID,MUENCHEN - Menteri Luar Negeri Amerika Serikat, Hillary Clinton, mengatakan Timur Tengah menghadapi badai kerusuhan. Hillary menyarankan negara-negara di kawasan itu harus merangkul perubahan demokratik.''Status quo di kawasan itu...
Ahad , 06 Feb 2011, 09:39 WIB
Hillary Clinton: AS Dukung Transisi Politik Mesir
REPUBLIKA.CO.ID,KAIRO - Menteri Luar Negeri Amerika Serikat, Hillary Clinton, mendukung transisi politik di Mesir yang dipimpin oleh wakil presiden baru. Namun utusan khusus Amerika untuk Mesir, Frank Wisner, mengatakan bahwa Presiden Hosni Mubarak harus tetap memangku jabatan agar transisi itu berhasil.Di hadapan konferensi keamanan di Munich pada Sabtu (5/2), Wisner mengatakan bahwa Mubarak diperlukan untuk mendorong perubahan. Berbicara lewat...