Advertisement
#hubungan-cucu-nenek
Rabu , 31 Jan 2018, 11:16 WIB
Cucu Masa Kini Makin Jauh dengan Kakek Neneknya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kakek nenek menjadi generasi yang terlupakan. Anak muda sekarang terlalu sibuk untuk mendengarkan cerita mereka dari masa lalu.Sebuah studi terhadap 1.000 anak berusia lima sampai 18...