#idul-adha-pakistan
Selasa , 28 Jul 2020, 14:03 WIB
Pakistan Dorong Jamaah Beli Hewan Qurban Daring
REPUBLIKA.CO.ID, KARACHI -- Pihak berwenang Pakistan mendorong warga membeli hewan qurban secara daring atau setidaknya mengenakan masker saat mengunjungi pasar ternak. Pemerintah Pakistan khawatir persiapan Idul Adha dapat membalikkan penurunan...
Selasa , 14 Jul 2020, 07:47 WIB
Tangkal Penyebaran Virus, Pasar Qurban Terbuka Ditutup
REPUBLIKA.CO.ID, PAKISTAN—Pemerintah Pakistan menutup pasar hewan qurban terbuka untuk menahan penyebaran virus. Sebagai gantinya, para penjual dan pembeli diizinkan melakukan transaksi di 700 pasar yang telah ditentukan. Pasar-pasar yang kebanyakan berlokasi di pinggir kota itu, hanya akan buka sejak fajar hingga senja, dengan penerapan protokol kesehatan yang berlaku. Langkah tersebut dilakukan setelah tingginya kasus Covid-19 di Pakistan. Sejauh ini,...