Advertisement
#ijazah-mahasiswa-ums
Senin , 20 Apr 2020, 17:51 WIB
UMS Kirimkan Ijazah Mahasiswa Melalui Pos Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, SUKOHARJO - Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) membatalkan upacara Wisuda Periode III tahun akademik 2019/2020 yang rencananya digelar pada 28 Maret. Namun, UMS tetap bertanggung jawab mengantarkan ijazah mahasiswa...