Advertisement
#indira-kaljo
Senin , 23 Feb 2015, 10:22 WIB
Dilarang Berjilbab, Pebasket Ini Kumpulkan Petisi Dukungan
REPUBLIKA.CO.ID, ISTANBUL -- Setahun yang lalu, Indira Kaljo, pemain basket Muslim wanita asal Bosnia-Amerika memilih untuk mengenakan jilbab. Keputusan tersebut ia ambil karena kesadaran hatinya akan kewajiban perempuan Muslim....