Advertisement
#islam-di-palu
Senin , 18 Apr 2016, 14:38 WIB
NU Palu: Islam Jelas Bukan Agama Ekstrem
REPUBLIKA.CO.ID, PALU -- Ketua Nahdlatul Ulama (NU) Kota Palu, Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng), Ubay Harun menegaskan bahwa Islam jelas-jelas bukanlah agama ekstrem yang membenarkan dan menyuruh umatnya untuk berbuat kekerasan...