Warga Palestina berpelukan saat berjalan kaki pulang kembali menuju rumah mereka di Jalur Gaza Utara, Senin (27/1/2025). Ribuan warga Palestina untuk pertama kalinya kembali ke rumah mereka di wilayah Gaza Utara yang sebelumnya ditutup oleh Israel.

Yang Diabaikan Trump dari Rencana Pemindahan Warga Gaza, Perlawanan akan Semakin Membara?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA- Selama beberapa dekade, pendudukan Israel, yang didukung oleh negara-negara Barat, telah berupaya melikuidasi perjuangan Palestina melalui berbagai cara, yang paling utama adalah pemindahan paksa. Hari ini, upaya-upaya ini muncul kembali di bawah kerangka kerja proyek "tanah air alternatif", yang bertujuan untuk mengosongkan Jalur Gaza dari penduduknya dan memaksakan realitas demografis yang baru. Adnan Hmidan dalam artikelnya berjudul Gaza Rejects...

Warga Palestina menggendong anaknya saat berjalan kaki pulang kembali menuju rumah mereka di Jalur Gaza Utara, Senin (27/1/2025). Ribuan warga Palestina untuk pertama kalinya kembali ke rumah mereka di wilayah Gaza Utara yang sebelumnya ditutup oleh Israel.

Hamas Sampaikan Terima Kasih untuk Mesir dan Yordania yang Tolak Rencana Trump

REPUBLIKA.CO.ID, TEHERAN— Gerakan Perlawanan Palestina, Hamas, telah menyampaikan rasa terima kasihnya kepada Mesir dan Yordania yang telah menolak seruan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump untuk memindahkan warga Gaza ke kedua negara tersebut. Dalam sambutannya pada hari Sabtu (25/1/2025), Trump mengatakan bahwa Mesir dan Yordania harus mengambil lebih banyak orang Palestina dari Gaza untuk "membersihkan" jalur tersebut. Menanggapi hal ini, Menteri...