#kampanye-sandiaga-uno
Sabtu , 13 Apr 2019, 13:32 WIB
Prabowo tak Ikut Kampanye, Sandiaga: Sedang Persiapan Debat
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Calon presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto tidak mendampingi wakilnya, Sandiaga Uno saat menggelar kampanye akbar terakhirnya di Alun-alun Kota Tangerang, Banten, Sabtu (13/4). Sandiaga hanya...
Sabtu , 13 Apr 2019, 12:19 WIB
Pendukung Sandiaga Uno Berebut Masuk Alun-Alun Tangerang
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Kampanye terbuka Paslon cawapres 02, Sandiaga Uno digelar di alun-alun kota Tangerang pada Sabtu (13/4) disambut masyarakat. Namun, sejumlah pendukungnya harus berdesak-desakan untuk masuk ke alun-alun kota Tangerang. Beberapa pendukung memaksa masuk ke lapangan dengan merusak fasilitas umum. Mereka memaksa membuka sela-sela pagar yang kecil supaya bisa lewat. Priyatno, salah satu pendukung Paslon 02 asal Lampung, mengatakan bahwa...
Senin , 04 Feb 2019, 12:15 WIB
Sandiaga Refleksi Sejenak di Sela Transit Pesawat
REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN — Calon wakil presiden nomor urut 02,...
Ahad , 20 Nov 2016, 20:12 WIB
Sandiaga Siap Bangun Stadion The Jak
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Suporter The Jak Mania Jagakarsa, Riski,...
Ahad , 20 Nov 2016, 17:54 WIB
Sandiaga Diminta Warga Pesanggrahan Bermental Jawara
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Warga kawasan Kali Pesanggrahan Sangabuana, Lebak...