#kans-persib-juara-menipis
Rabu , 23 Mar 2022, 05:29 WIB
Pelatih Persib Bandung: Klasemen akan Berubah jika Liga 1 Pakai Format Normal
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kesulitan untuk mengejar gelar juara Liga 1 musim ini. Perbedaan poin dan kalah head to head dari Bali United membuat nasib Persib ditentukan oleh...
Selasa , 22 Mar 2022, 16:35 WIB
Peluang Juara Malah Menipis di Akhir Musim, Ini Revisi Target Persib
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Peluang Persib untuk meraih gelar juara semakin sempit setelah kemenangan Bali United atas Madura United pada Senin (21/3/2022) kemarin. Untuk menjadi juara, Persib Bandung perlu meraih poin penuh di dua laga tersisa sedangkan Bali United hanya butuh satu poin saja. Untuk itu pelatih Persib, Robert Rene Alberts mengubah target Persib untuk saat ini. Melihat gelar juara Persib dipengaruhi...
Selasa , 22 Mar 2022, 05:31 WIB
Peluang Persib Bandung Jadi Juara Liga 1 Kian Tertutup
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Hasil imbang yang didapatkan Persib Bandung...