#kapasitas-jaringan-smartfren
Rabu , 04 Nov 2020, 17:43 WIB
Smartfren Tambah Kapasitas Jaringan Seluler
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Operator seluler Smartfren kembali menambah kapasitas jaringan seluler pada semester kedua 2020. Hal ini dilakukan untuk merespons permintaan internet yang tinggi. "Kenaikan traffic ini rata-rata terjadi memang karena...
Rabu , 04 Nov 2020, 17:37 WIB
Kapasitas Jaringan Smartfren Naik 29 Persen
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pandemi Covid-19 yang terjadi di Indonesia telah mendorong perubahan besar dalam pemanfaatan internet. Seiring perubahan tersebut, Smartfren mencatat peningkatan traffic di berbagai wilayah operasional, dengan kenaikan tertinggi di wilayah-wilayah pemukiman.Pada paruh kedua 2020 kenaikan traffic secara nasional tercatat naik mencapai 24 persen dibandingkan dengan paruh pertama 2020. Kenaikan traffic terbesar terjadi di Samarinda, yakni mencapai 58 persen....