Advertisement
#karu-atm-tertelan
Senin , 28 Feb 2011, 17:39 WIB
Kartu ATM Tertelan, Bisa Jadi Modus Kejahatan
REPUBLIKA.CO.ID,SEMARANG—Dua orang anggota sindikat pembobol rekening melalui anjungan tunai mandiri (ATM) berhasil diringkus berkat kesigapan seorang satpam. Mereka ditangkap usai ketahuan beraksi di Pasar Swalayan Ada, Siliwangi, Semarang, Senin...