#kasus-hukum-simic
Rabu , 10 Apr 2019, 16:45 WIB
CEO Persija Optimistis Simic Bebas dari Tuntutan Hukum
REPUBLIKA.CO.ID, REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Proses hukum striker Persija Jakarta, Marko Simic, yang diduga melakukan pelecehan seksual mulai menemui titik terang. Ini lantaran pengadilan di Australia tak bisa menerima tuntutan...
Rabu , 10 Apr 2019, 15:12 WIB
Jika Bebas, Simic Dipastikan Bela Persija di Liga 1 2019
REPUBLIKA.CO.ID, REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Persija Jakarta diperkirakan akan kembali dilengkapi oleh striker andalannya, Marco Simic, dalam ajang Liga 1. Marko Simic telah menjalani sidang keduanya dalam kasus dugaan pelecehan seksual di Pengadilan New South Wales, Australia, Selasa (9/4).Manajer Persija Ardhi Tjahjoko mengatakan, pada sidang itu hakim tak bisa memenuhi tuntutan pelapor sehingga kasus Marko Simic mulai menemui titik terang....