#kasus-ravio
Ahad , 26 Apr 2020, 04:49 WIB
Ini Kronologi Kasus Penangkapan Ravio Versi Polri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri Brigjen Pol Raden Prabowo Argo Yuwono menjelaskan kronologi penyelidikan kasus dugaan penyebaran pesan berisi hasutan dan ujaran kebencian yang diduga melibatkan aktivis...
Sabtu , 25 Apr 2020, 16:12 WIB
Tanggapi Kasus Ravio, Mahfud MD: Hati-Hati Buat Pernyataan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Mahfud MD mengaku turut gembira mendengar kabar aktivis demokrasi Ravio Patra sudah dibebaskan kepolisian. Tapi, ia mengingatkan kepada masyarakat sipil untuk lebih berhati-hati membuat pertanyaan di hadapan publik. "Saya mengucapkan turut bergembira lah yah, bahwa saudara Ravio Patra sudah dibebaskan, sudah melalui proses-proses yang agak mengkhawatirkan untuk sebagian orang," ujar Mahfud...