#katinona
Rabu , 13 Feb 2013, 15:31 WIB
BNN akan Razia Tanaman Khat di Jatim
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Badan Narkotika Nasional (BNN) mulai melakukan razia dan pengawasan ketat larangan tanaman khat di Jawa Timur. Ini karena Jatim masih menduduki peringkat ke tiga nasional untuk...
Senin , 11 Feb 2013, 09:01 WIB
Lima Kecamatan di Purwakarta Dicurigai Ada Perkebunan Khat
REPUBLIKA.CO.ID, PURWAKARTA -- Lima dari 17 kecamatan yang ada di wilayah hukum Polres Purwakarta, terindikasi ditanami tumbuhan khat (chatinone), yang kini dilarang di Indonesia. Pasalnya, kecamatan yang dicurigai tersebut, memiliki kesamaan dengan wilayah yang jadi perkebunan Khat di Bogor tempo hari. Kapolres Purwakarta AKBP Slamet Hariyadi, mengatakan, lima kecamatan itu berada di wilayah selatan Purwakarta. Yakni, Wanayasa, Darangdan, Bojong, Kiara...
Rabu , 30 Jan 2013, 13:37 WIB
Menkes: Katinona Bikin Pengguna 'Fly'
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Kesehatan (Menkes) Nafsiah Mboi mengatakan...