Advertisement
#kebakaran-kereta-korea
Jumat , 18 Feb 2022, 06:21 WIB
Sejarah Hari Ini: Tragedi Kebakaran Kereta Bawah Tanah Daegu Renggut 198 Nyawa
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Pada 18 Februari 2003, rangkaian gerbong kereta bawah tanah di Daegu, Korea Selatan (Korsel) mengalami kebakaran hebat. Tragedi yang terjadi saat jam sibuk itu merenggut 198 nyawa...