#kebakaran-pasar-tasikmalaya
Kamis , 05 Jan 2023, 10:52 WIB
Pemkot Minta Pengamanan Barang di Lokasi Kebakaran Pasar Besi Cikurubuk
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA — Pemerintah Kota (Pemkot) Tasikmalaya menekankan pengamanan barang-barang pedagang yang kiosnya terdampak kebakaran di Pasar Besi Cikurubuk. Pemkot bakal menyediakan tempat untuk penyimpanan sementara. Kebakaran terjadi di Pasar...
Rabu , 04 Jan 2023, 17:04 WIB
Seratus Lebih Kios di Pasar Besi Cikurubuk Tasikmalaya Terbakar
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA — Kebakaran yang terjadi di Pasar Besi Cikurubuk, Kecamatan Mangkubumi, Kota Tasikmalaya, Rabu (4/1/2023), diperkirakan berdampak terhadap seratus lebih kios. Kondisi bangunan kios dan barang yang dijual di pasar tersebut diduga membuat api cepat menjalar. Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tasikmalaya Ucu Anwar menjelaskan, pihaknya menerima laporan kejadian kebakaran di Pasar Besi Cikurubuk itu sekitar...