Advertisement
#kecelakaa-perahu-jepara
Kamis , 15 Aug 2013, 15:15 WIB
Tiga Orang Dilaporkan Tewas Dalam Kecelakaan Perahu di Jepara
REPUBLIKA.CO.ID, JEPARA -- Sebuah perahu mengangkut sekitar 40 orang mengalami kecelakaan di Perairan Laut Jepara, tepatnya di kawasan Pulau Panjang, Kabupaten Jepara, Jawa tengah, Kamis (15/8). Kecelakaan itu diduga...