Borgol (ilustrasi). Polres Metro Depok menangkap influencer Meita Irianty setelah ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan kekerasan terhadap anak di daycare Wensen School, Depok, Jawa Barat.

Pemilik Daycare Viral Ditangkap di Rumahnya, Polisi: Yang Bersangkutan tak Menyangkal

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Akun Instagram Meita Irianty atau Tata Irianty mendadak hilang dari platform media sosial tersebut, setelah kasus dugaan kekerasan terhadap anak di daycare Wensen School, Depok, terungkap ke media sosial. Polres Metro Depok pun telah menangkap Meita di rumahnya setelah bukti dari rekaman CCTV memperlihatkan tindak kekerasan terhadap seorang anak di fasilitas daycare miliknya. Kapolres Metro Depok, Kombespol...

Polresta Malang Kota menggelar konferensi pers terkait penganiayaan yang dilakukan pengasuh terhadap anak selebgram Aghnia Punjabi, Sabtu (30/3/2024)

Jadi Tersangka, Ini Alasan Pengasuh Anak Aghnia Punjabi Lakukan Penganiayaan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polresta Malang Kota melakukan konferensi pers terkait kekerasan terhadap anak selebgram Emy Aghnia atau Aghnia Punjabi. Di situ terungkap motif pelaku IPS (27 tahun) menganiaya korban JAP (3). Kasatreskrim Polresta Malang Kota Kompol Danang Yudanto mengatakan pelaku merasa jengkel dengan korban karena tidak mau diobati. "Berdasarkan pengakuan pelaku, tersangka jengkel dengan korban karena saat itu korban ingin diobati...