Advertisement
#kelurahan-nol-kasus
Jumat , 12 Jun 2020, 16:32 WIB
Delapan Kelurahan di Depok Sudah Nol Kasus Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Saat ini di Kota Depok sudah delapan kelurahan mencatatkan nol kasus positif Covid-19. Delapan kelurahan tersebut tersebar di beberapa kecamatan, salah satunya di Kecamatan Bojongsari. Ada...