Petugas mengarahkan calon penumpang untuk memindai wajah sebelum memasuki peron Stasiun Bandung, Jawa Barat. PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI memproyeksikan pendapatannya akan naik saat masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2022/2023. Hal tersebut sejalan dengan proyeksi peningkatan jumlah penumpang pada masa Nataru tahun ini.

KAI Prediksi Pendapatan Naik 2 Kali Lipat Saat Nataru

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI memproyeksikan pendapatannya akan naik saat masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2022/2023. Hal tersebut sejalan dengan proyeksi peningkatan jumlah penumpang pada masa Nataru tahun ini.  "Terkait pendapatan bisa saya gambaran ya kalau dari volume, bisa naik dua kali lipat dibandingkan (periode yang sama) 2021. Sehingga pedatan juga kira-kira 274 persen...

Kereta api Bogor-Sukabumi kembali beroperasi. PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI siap melayani penumpang kereta api (KA) jarak jauh pada momen libur panjang akhir pekan ini yang bertepatan dengan hari libur nasional Wafat Isa Almasih.

Long Weekend, KAI Layani 209 Ribu Penumpang

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI siap melayani penumpang kereta api (KA) jarak jauh pada momen libur panjang akhir pekan ini yang bertepatan dengan hari libur nasional Wafat Isa Almasih. VP Public Relations KAI Joni Martinus mengatakan pada periode long weekend tersebut yakni 14-17 April 2022, volume pelanggan KA Jarak Jauh adalah sebanyak 209.370 pelanggan atau...