#kerugian-konsumen
Selasa , 19 Jul 2022, 19:22 WIB
BPKN Catat Pelanggaran Hak Konsumen Timbulkan Kerugian Rp 3,8 Miliar
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Perlindungan Konsumen Nasional (BPKN) mencatat pelanggaran hak konsumen pada periode 2021 hingga 1 Juli 2022 telah menimbulkan kerugian yang nilainya ditaksir mencapai Rp3,8 miliar"Total kerugian hingga...
Senin , 20 Dec 2021, 15:50 WIB
BPKN: Konsumen Indonesia Rugi Rp 2,45 Triliun pada Tahun Ini
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Perlindungan Konsumen Nasional (BPKN) menyampaikan total nilai kerugian konsumen sejak Januari hingga penghujung 2021 sudah tembus hingga Rp 2,45 triliun. Nilai kerugian tersebut meningkat dari tahun lalu sebesar Rp 493 miliar. Nilai kerugian itu bersumber dari 3.211 pengaduan konsumen sepanjang 2021. Jumlah pengaduan itu meningkat dibandingkan dengan tahun 2020 sebanyak 1.372 pengaduan. Wakil Ketua Komisi Advokasi BPKN, Andi...
Selasa , 18 Feb 2020, 17:02 WIB
Kerugian Konsumen Akibat Bawang Putih Capai Rp 247 Miliar
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Peneliti Institute for Development of Economics and...
Kamis , 29 Oct 2015, 13:08 WIB
Kerugian Akibat Peredaran Produk Tak Ber-SNI Capai Rp 400 Juta
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Jenderal Standardisasi Perlindungan Konsumen Kementerian Perdagangan...