KH Hasyim Muzadi

Reaksi KH Hasyim Muzadi Ketika MUI Diserang

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- KH Hasyim Muzadi bukan ulama yang terdiam ketika isu keumatan dan negara mencuat beberapa bulan terakhir. Saat ada indikasi adanya seranga terhadap Majelis Ulama Indonesia (MUI), Kiai Hasyim tampil membela. Pada November 2016, sejumlah lembaga sempat meminta pemerintah mengkaji ulang posisi MUI. Ini berkaitan dengan keputusan MUI yang menyatakan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) menista Alquran dan ulama. Salah...

Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Fadli Zon

Pesan Kiai Hasyim Muzadi kepada Fadli Zon

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua DPR, Fadli Zon menyampaikan duka cita yang mendalam atas berpulangnya ulama sekaligus tokoh bangsa KH Hasyim Muzadi. Fadli mengenang sosok Kyai Hasyim yang dinilai tak hanya sebagai ulama dan tokoh bangsa, tetapi juga seorang pemikir aktif di berbagai bidang."Khususnya dalam bidang kerukunan antarumat beragama. Tentu ini kehilangan yang sangat besar," ujar Fadli di Gedung...