Advertisement
#kh-imam-yahya-mahrus
Ahad , 15 Jan 2012, 20:10 WIB
NU Kehilangan Aktivis Militan
REPUBLIKA.CO.ID,KEDIRI -- Sosok KH Imam Yahya Mahrus dimata Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siroj adalah aktivis militan. Said Agil mengaku sangat kehilangan dengan meninggalnya salah...
Ahad , 15 Jan 2012, 10:21 WIB
Ribuan Pentakziah di Lirboyo Shalat Jenazah
REPUBLIKA.CO.ID,KEDIRI -- Ribuan pentakziah dari berbagai daerah, Ahad (15/1) pagi, memadati mushalla Pondok Pesantren Salafiyah Al Mahrusiyah di Lirboyo, Kediri untuk shalat jenazah pimpinan pondok, KH Imam Yahya Mahrus, yang wafat Sabtu (14/1) malam."Kalau yang datang, dari berbagai daerah di Jatim, bahkan ada yang dari luar Jatim. Mereka sudah datang sejak semalam," kata Arif Nur, salah seorang pengurus pondok,...