#konferensi-parlemen-islam
Selasa , 31 Jan 2012, 22:51 WIB
Di Pinggir Sungai Musi, Anggota Konferensi Parlemen Islam 'Dinner' Bersama
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG - Peserta pertemuan parlemen negara-negara Islam di Palembang, 24-31 Januari 2012 makan bersama di pinggiran Sungai Musi 'River Side' Selasa malam.Acara makan bersama sekaligus malam penutupan tersebut...
Selasa , 31 Jan 2012, 22:37 WIB
Gawat, Konferensi Parlemen Islam Disusupi 'Intel' BIN
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG - Pada hari penutupan Konferensi Parlemen Negara-negara Islam (OKI) atau Parliamentary Union of OIC Member States (PUIC) ke-7 yang berlangsung di Palembang, Selasa (31/1) wartawan peliput acara sempat geger.Wartawan mendapat informasi, aparat keamanan berhasil meringkus enam orang anggota BIN (Badan Intelejen Negara) gadungan di hotel tempat berlangsungnya konferensi yang sehari sebelumnya dibuka Presiden Susilo Bambang Yudhoyono.Untuk mencari...
Senin , 30 Jan 2012, 10:44 WIB
Marzuki Alie Ditunjuk Jadi Presiden Konferensi Parlemen Negara-Negara Islam ke-7
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG - Ketua DPR, Marzuki Alie ditunjuk menjadi presiden...