Azimah Subagijo, Ketua Umum Perhimpunan Masyarakat Tolak Pornografi (MTP).

Azimah: Setop Polemik Sinetron Zahra, KPI Tegaslah!

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) sebaiknya berhenti mencari kambing hitam. Cukup bersikap tegas dengan menegakkan Pedoman Siaran dan Standar Program Siaran (P3SPS) untuk menyelesaikan polemik soal sinetron Mega Series Suara Hati Seorang Istri: Zahra.  Pernyataan ini disampaikan oleh Azimah Subagijo, ketua umum Perhimpunan Masyarakat Tolak Pornografi (MTP) secara tertulis kepada Republika.co.id, Jumat (4/6), menyusul menghangatnya pembicaraan terkait sinetron ini...

Transformasi logo TVRI

KPI Beri Sanksi TVRI

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat memutuskan memberi sanksi administratif berupa teguran tertulis untuk Lembaga Penyiaran Publik (LPP) TVRI. Tim pemantauan langsung KPI Pusat mendapati cuplikan adegan ciuman bibir antara seorang pria dan wanita dalam program acara “Jendela Dunia” yang disiarkan TVRI pada 8 April 2020. "Akibat adegan itu, rapat pleno penjatuhan sanksi KPI Pusat memutuskan memberi...