Pekerja saat bongkar muat beras impor di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta (ilustrasi).

KPK Didorong Usut Soal Biaya Demurrage Beras Bulog

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) didorong mengusut tuntas perkara biaya demurrage (denda kelebihan waktu sandar) hingga Rp 350 miliar. Hal ini terjadi akibat tertahannya beras impor sebanyak 490 ribu ton di Pelabuhan Tanjung Priok dan Pelabuhan Tanjung Perak. Pengusutan ini dinilai dapat dilakukan melalui pemeriksaan terhadap Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi dan Dirut Perum Bulog Bayu Krisnamurthi. "Iya (KPK perlu...

Petugas melintas di depan mobil yang digunakan oleh tersangka mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Jumat (7/6/2024). Mobil Toyota Vellfire tersebut diserahkan ke KPK oleh Kemal Redindo Syahrul Putra yang merupakan anak dari Syahrul Yasin Limpo sebagai upaya mendukung KPK dalam pemulihan aset.

In Picture: Diperiksa Sebagai Saksi, Anak SYL Serahkan Mobil Mewah ke KPK

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Petugas melintas di depan mobil yang digunakan oleh tersangka mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Jumat (7/6/2024). Mobil Toyota Vellfire tersebut diserahkan ke KPK oleh Kemal Redindo Syahrul Putra yang merupakan anak dari Syahrul Yasin Limpo sebagai upaya mendukung KPK dalam pemulihan...