#kunjungan-restoran
Selasa , 04 May 2021, 11:28 WIB
Mandiri Institute: Belanja Ritel saat Ramadhan Melonjak
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mandiri Institute mencatatkan angka kunjungan ke pusat belanja dan restoran melonjak menembus batas 100 persen pada jam-jam sibuk bulan Ramadhan 2021. Hal ini mengindikasikan telah kembali normalnya...
Selasa , 24 Nov 2020, 11:01 WIB
Mandiri Institute: Transaksi Ritel dan Restoran Membaik
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mandiri Institute kembali melakukan live-monitoring aktivitas pada dua sektor yang paling terdampak, yaitu ritel dan restoran. Hasilnya, Mandiri Institute menemukan perbaikan volume transaksi ritel dan restoran dari data transaksi yang didapat. Riset yang dilakukan dari Juli hingga Oktober 2020 ini menggunakan metode ‘live tracking’, serta mengumpulkan data dari 7.217 lokasi toko dan 9.362 restoran di 8 kota besar....