Advertisement
#liga-champions-juventus
Kamis , 07 Mar 2013, 05:58 WIB
Matri Masih 'Lapar' Cetak Gol Buat Juventus
REPUBLIKA.CO.ID, TURIN -- Alessandro Matri kembali menjadi salah satu aktor kemenangan Juventus atas Celtic FC di laga babak 16 besar Liga Champions Eropa. Striker berusia 28 tahun itu selalu...
Kamis , 07 Mar 2013, 05:21 WIB
Catatan Sempurna Si Nyonya Tua
REPUBLIKA.CO.ID, TURIN -- Juventus terus mempertahankan catatan tidak terkalahkan untuk meraih tiket ke babak perempat final Liga Champions Eropa musim ini. Skuat Si Nyonya Tua memastikan langkahnya setelah mengalahkan Celtic FC dalam dua pertandingan di fase 16 besar.Setelah meraih kemenangan 3-0 di Glasgow, Juve kembali menaklukkan Celtic 2-0 pada leg kedua, Kamis (7/2) dinihari WIB. Dua gol kemenangan Bianconeri...