Advertisement
#lokasi-gempa-terkini
Ahad , 07 Jul 2024, 20:49 WIB
Gempa Magnitudo 4,6 Guncang Kabupaten Batang, Timbulkan Kerusakan
REPUBLIKA.CO.ID, BATANG— Gempa dengan kekuatan magnitudo 4,6 mengguncang beberapa wilayah di Kabupaten Batang, Jawa Tengah, sehingga mengakibatkan sejumlah rumah penduduk dan gedung perkantoran rusak. Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik Badan Penanggulangan...