Penjagaan ketat terlihat di depan Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat, serta dihiasi sejumlah karangan bunga yang dikirimkan dari pejabat negara, Jumat (11/5).

Polisi Amankan Dua Wanita Bawa Gunting di Dekat Mako Brimob

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Mabes Polri mengamankan dua wanita atas dugaan akan melakukan aksi penyerangan terhadap anggota Mako Brimob Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat. Dari keduanya, polisi menyatakan menyita barang bukti berupa dua lembar kartu tanda penduduk (KTP), dua unit telepon selular, dan satu bilah gunting."Sekarang keduanya sudah diamankan untuk pendalaman selanjutnya," kata Kepala...

Salah satu pengendara mengambil foto/video gerbang utama Mako Brimob, langsung dihadang petugas, pada Jumat (11/5), pasalnya kegiatan tersebut dilarang sejak insiden di Rutan Mako Brimob.

Polri Diminta Transparan Ungkap Pembunuhan Anggota Brimob

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IPW) Neta S Pane berharap Polri transparan dalam mengungkap peristiwa pembunuhan anggota Brimob dan pelaku dari teroris jaringan mana. Polri juga perlu meningkatkan keamanan di sekitar Mako Brimob. Menurut Neta, jika keamanan anggota polisi di markas komando pasukan elit Polri itu saja tidak bisa terjaga, bagaimana publik bisa percaya bahwa polisi mampu...