Advertisement
#masih-tersisa
Rabu , 11 Sep 2024, 14:12 WIB
Realisasi Pajak di Majalengka Baru Capai 65,1 Persen, Masih Tersisa Rp 59,8 Miliar
REPUBLIKA.CO.ID, MAJALENGKA -- Realisasi pajak di Kabupaten Majalengka hingga Agustus 2024 mencapai 65,1 persen dari target pendapatan asli daerah (PAD) pada tahun ini. Dibutuhkan inovasi untuk mendongkrak capaian target tersebut. Plt...