#membangun-karakter-bangsa
Rabu , 02 Jun 2021, 19:38 WIB
Puan: Cerdas Bukan Hanya Intelektual, Tapi Karakter Bangsa
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua DPR Puan Maharani meminta agar pendidikan tidak hanya menekankan soal intelektual semata. Oleh karena itu, ia menilai guna memberi sumbangsih kepada masa depan bangsa dan...
Jumat , 28 May 2021, 00:13 WIB
BPIP Serukan Tingkatkan Produksi Film Kebangsaan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) menyerukan agar produksi film berbau kebangsaan ditingkatkan. BPIP memandang film dengan kategori tersebut dibutuhkan bagi generasi bangsa.Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah BPIP, Antonius Benny Susetyo, mengapresiasi film kebangsaan yang sudah beredar di Tanah Air. Ia menekankan bahwa ke depannya film harus menjadi kekuatan untuk membangun karakter bangsa."Ke depan dunia film harus...