Advertisement
#mengenang-jatuhnya-sultan-banten
Ahad , 20 Oct 2013, 11:15 WIB
Kesultanan Banten Bertekuk di Bawah Benteng Speelwijk
Oleh Angga Indrawan REPUBLIKA.CO.ID, Benteng Speelwijk merupakan penanda kolonialisme Belanda mulai menggerogoti kedaulatan Kesultanan Banten di pertengahan abad ke-17. Tak perlu jauh-jauh mencari bangunan Benteng Speelwijk. Lokasi bangunan autentik tanda era...