#menkumham-banding
Selasa , 19 May 2015, 13:10 WIB
Kemenkumham-Kubu Agung Laksono Tampil Bareng Ajukan Banding
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna Laoly dipastikan akan mengajukan banding atas putusan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta dalam kisruh kepengurusan Partai Golkar....
Selasa , 19 May 2015, 12:31 WIB
Hormati Putusan PTUN, Menkumham Ajukan Banding
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna Laoly dipastikan mengajukan banding atas putusan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta. Dalam putusannya, hakim mengabulkan gugatan kubu Aburizal Bakrie dalam sengketa dualisme kepengurusan Partai Golkar."Terkait putusan PTUN Jakarta, Menkumham melalui kuasa hukum akan mengajukan banding," kata Kepala Biro Humas Kemenkumham, Ferdinand Siagian di Jakarta, Selasa (19/5).Ferdinand mengatakan,...