Advertisement
#mesin-meter-parkir
Kamis , 09 Oct 2014, 14:15 WIB
2016, Parkir Meter Diterapkan di Seluruh Jalanan Jakarta
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Penerapan sistem parkir meter akan terus diperluas ke seluruh wilayah Ibu Kota. Perluasan ini dilakukan dengan tujuan untuk meminimalisir kemacetan serta meningkatkan pendapatan asli derah melalui retribusi...
Ahad , 05 Oct 2014, 11:45 WIB
Bekasi Juga akan Terapkan Mesin Meter Parkir
REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI-- Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi berencana mengadopsi sistem mesin meter parkir yang telah terlebih dahulu diterapkan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk digunakan di wilayahnya. "Kami tengah berupaya menerapkan sistem parkir bermeter karena efektif mengurangi parkir liar," katanya di Bekasi, akhir pekan lalu. Menurut dia, pihaknya tengah memantau mesin meter parkir yang kini beroperasi di...