#misi-menuju-venus
Jumat , 15 Apr 2022, 02:29 WIB
Mengenal Venera, Misi Pertama ke Venus Milik Uni Soviet yang Diluncurkan 50 Tahun Lalu
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Banyak orang menganggap Mars sebagai saudara Bumi. Bamyak misi yang diluncurkan ke Mars meskipun jaraknya 34 juta mil. Namun, Venus yang memiliki jarak 25 juta mil lebih...
Jumat , 15 Apr 2022, 01:24 WIB
Misi Menuju Venus Bakal Lebih Sering Diluncurkan dalam Dekade Ini
REPUBLIKA.CO.ID, MASSACHUSETTS -- Selama ini, misi menuju Mars sudah banyak dilakukan berbagai negara. Namun, misi menuju Venus tidak demikian. Tampaknya, dekade ini misi menuju Venus akan lebih sering diluncurkan. Kelompok penelitian yang dipimpin Massachusetts Institute of Technology (MIT) baru-baru ini mengeluarkan laporan yang merinci serangkaian misi berburu kehidupan di Venus. Misi tersebut didanai secara pribadi. Misi Venus Life Finder (VLF) adalah serangkaian...
Senin , 14 Mar 2022, 07:02 WIB
Ilmuwan Siapkan 3 Misi Baru Menuju Planet 'Neraka' Venus
REPUBLIKA.CO.ID, TEXAS -- Badan Antariksa Amerika (NASA) serta mitra Eropa...
Ahad , 04 Oct 2020, 06:02 WIB
Temuan Fosfin, Ilmuwan Kini Berlomba Kirim Misi ke Venus
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Penemuan gas fosfin yang mengejutkan bisa menjadi...
Jumat , 03 Jan 2020, 13:13 WIB
Ilmuwan Siapkan Berbagai Strategi untuk Kembali Teliti Venus
REPUBLIKA.CO.ID, PASADENA - Ilmuwan NASA Sue Smrekar menunjukkan gambar...