Advertisement
#nelayan-hilang-selat-sunda
Jumat , 26 Jun 2020, 22:20 WIB
Pencarian 7 Nelayan Hilang di Selat Sunda Dihentikan
REPUBLIKA.CO.ID, PANDEGLANG— Tim SAR gabungan dari Basarnas, Polair, Lanal, dan masyarakat nelayan akhirnya memutuskan untuk menghentikan upaya pencarian tujuh nelayan yang hilang di Selat Sunda pada Kamis (25/6). Keputusan...