Kecelakaan Bus Wisata New York City Renggut 15 Nyawa

REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK - Satu kecelakaan mematikan menimpa bus wisata New York City (NYC) terjadi pada Sabtu pagi telah merenggut 15 nyawa, dan banyak dari korban adalah keturunan China, kata pihak berwenang setempat membenarkan. Tiga belas orang tewas di tempat kejadian, dan dua penumpang meninggal akibat luka di rumah sakit pada Sabtu sore, kata Pemadam Kebakaran New York City,...

Rabu , 23 Feb 2011, 06:52 WIB

Minyak Mentah New York Melonjak 8,5 Persen

Selasa , 25 Jan 2011, 16:37 WIB

Islam Bukan Komoditas Politik

Penemuan Cendekiawan Muslim

Jumat , 07 Jan 2011, 19:19 WIB

Menengok Kejayaan Islam di New York

Senin , 03 Jan 2011, 22:32 WIB

Tumpukkan Sampah Gagalkan Aksi Bunuh Diri

Jarak Ground Zero dengan lokasi gedung bakal dibangunnya Islamic Center (di dalam garis kotak berwarna merah) dilihat dari udara

Masjid Dekat Ground Zero Terkendala Izin Administrasi

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Hakim federal Amerika Serikat (AS) John Clifford Wallace mengatakan bahwa penolakan pembangunan Islamic Center di dekat lokasi Grund Zero bukan terkait masalah sentimen agama. Yang jadi masalah, kata John, adalah masalah izin administrasi yang belum terpenuhi sehingga pembangunan sementara tak bisa dilanjutkan."Pembangunan Islamic Center dapat dilakukan asalkan tak melanggar hukum administrasi," terangnya usai menjadi pembicara seminar...