Advertisement
#nikita-kamaev
Senin , 15 Feb 2016, 21:31 WIB
Mantan Kepala Badan Anti-Doping Rusia Tutup Usia
REPUBLIKA.CO.ID, MOSKOW -- Mantan direktur eksekutif Badan Anti-doping Rusia (Rusada) Nikita Kamaev dilaporkan meninggal dunia. Berita kematiannya datang dua bulan setelah ia mengundurkan diri dari Rusada, menyusul skandal yang...