Advertisement
#norwegia-selidiki-uighur
Kamis , 11 Mar 2021, 15:49 WIB
Badan Investasi Norwegia Selidiki Kerja Paksa Muslim Uighur
REPUBLIKA.CO.ID, OSLO -- Badan pengelola dana investasi milik pemerintah Norwegia akan menyelidiki dugaan penggunaan tenaga kerja Muslim Uighur di perusahaan tempat badan tersebut menginvestasikan dana senilai 1,3 triliun dolar AS....