#ojk-imf-bank-dunia
Jumat , 12 Oct 2018, 19:24 WIB
OJK: Masyarakat Nilai Produk Syariah Kurang Menguntungkan
REPUBLIKA.CO.ID, BADUNG -- Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan kurang berkembangnya keuangan syariah di Indonesia karena masih banyak masyarakat yang belum paham konsep Syariah. Anggota Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Bidang Edukasi dan Perlindungan Konsumen Tirta...
Jumat , 12 Oct 2018, 19:24 WIB
Crodwfunding Bantu Kembangkan Ekonomi Syariah
REPUBLIKA.CO.ID, BADUNG -- Skema teknologi finansial crowdfunding syariah di Indonesia masih belum berkembang. Hal ini karena belum adanya regulasi yang secara khusus mengatur skema pembiayaan ini. Secretary General The Islamic Financial Services (IFSB) Bello Lawal Danbatta mengatakan, skema pembiayaan yang dilakukan melalui dana urunan ini akan sangat membantu mendorong keuangan syariah di Indonesia. Sebagai negara dengan penduduk Muslim terbesar, Indonesia...