Advertisement
#orang-armenia-di-jakarta
Sabtu , 18 Jul 2020, 05:11 WIB
Orang Armenia di Jakarta Jual Gereja Abad ke-18
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Karta Raharja Ucu (Instagram: @kartaraharjaucu)Atmosfer polemik Hagia Sophia yang disebut kembali menjadi masjid terasa sampai ke Indonesia. Banyak pihak yang tidak setuju Hagia Sophia diubah kembali menjadi...