#outstanding-restrukturisasi-kredit
Selasa , 06 Dec 2022, 17:41 WIB
Pemerintah Beri Keringanan Utang Bagi Debitur Kecil, Outstanding-nya Rp 77,14 Miliar
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melalui Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) mengadakan program keringanan utang bagi debitur kecil. Per 30 November 2022, pemerintah telah memberikan keringanan utang atas 2.109...
Senin , 05 Dec 2022, 08:44 WIB
OJK: Outstanding Pembiayaan Restrukturisasi Kredit Turun jadi Rp 19,22 Triliun
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat outstanding pembiayaan restrukturisasi kredit sebesar Rp 19,22 triliun per September 2022. Adapun realisasi ini mengalami penurunan 57,09 persen dibandingkan periode sama tahun sebelumnya.Kepala Eksekutif Pengawas Industri Keuangan Non-Bank (IKNB) OJK Ogi Prastomiyono mengatakan outstanding pembiayaan restrukturisasi kredit mengalami penurunan setiap waktunya. Hal ini seiring pemulihan ekonomi di Tanah Air. "Jumlah kontrak yang direstrukturisasi juga turun...