#papua-penembakan
Jumat , 10 Aug 2012, 15:50 WIB
Dua Tentara Tertembak di Papua dalam Kondisi Baik
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA - Kepala Penerangan Kodam XVII/Cenderawasih Kolonel (Inf) Jansen Simanjuntak, Jumat (10/8), mengatakan dua anggota Satgas 408 Kostrad yang terkena serpihan bebatuan akibat ditembaki di sekitar pos Wambers, Kampung...
Jumat , 10 Aug 2012, 13:28 WIB
Dua Tentara Ditembak saat Patroli di Keerom Papua
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA - Sertu Dwi Joko dan Prada Nico, keduanya anggota TNI dari Satgas 408 Kostrad, ditembak oleh sekelompok orang tak dikenal saat mereka berpatroli di wilayah Kabupaten Keerom, Provinsi Papua, Jumat sekitar pukul 09.00 WITA. Dua personel Tentara Nasional Indonesia (TNI) itu bertugas di Pos Pengamanan Perbatasan Republik Indonesia dan Papua Nugini, demikian penjelasan Kepala penerangan Kodam XVII/Cenderawasih Kolonel Inf....