#pejuang-kebebasan-beragama
Sabtu , 02 Jun 2018, 05:37 WIB
Dawam Rahardjo, Sang Pejuang Kebebasan Beragama
REPUBLIKA.CO.ID Oleh: Dea Alvi Soraya, Debbie Sutrisno Cendekiawan Muslim M Dawam Rahardjo telah menghadap Sang Khalik pada Rabu (30/5) malam. Jenazah almarhum pun sudah dikebumikan di Taman Makam Pahlawan Kalibata,...
Kamis , 25 Feb 2016, 06:00 WIB
Kebebasan Beragama; Asia Pasifik (1)
REPUBLIKA.CO.ID, Asia Pasifik lebih dari bagian dunia lain menjadi lokus agama-agama yang sangat beragam sejak masa sangat lama sampai sekarang. Berbagai agama, sekte, denominasi, aliran pemahaman, dan kelompok spiritualitas terus berkecambah, sehingga memunculkan sejumlah masalah dan tantangan terhadap komunitas beragama, lingkungan masyarakat lebih luas, negara, dan dunia internasional. Kawasan ini melahirkan dan mengandung agama-agama besar dunia yang terbagi ke dalam dua...