#pembangunan-masjid-bangladesh
Rabu , 18 Jan 2023, 11:15 WIB
Bangladesh Resmikan Lebih dari 50 Masjid Percontohan dengan Dana Fantastis
REPUBLIKA.CO.ID, DHAKA – Perdana Menteri Bangladesh Sheikh Hasina meresmikan lebih dari 50 masjid percontohan dan pusat kebudayaan Islam, Selasa (17/1/2023). Upacara pembukaan masjid percontohan ini dilakukan secara virtual, dari kediaman...
Selasa , 15 Jun 2021, 03:23 WIB
Membedah Proyek 560 Masjid di Bangladeh
REPUBLIKA.CO.ID, DHAKA -- Perdana Menteri Bangladesh Sheikh Hasina pekan lalu meresmikan 50 model masjid pertama Bangladesh. Model masjid ini akan menjadi rujukan dalam pembangunan masjid di negeri Asia Selatan tersebut. Sebanyak 50 model masjid ini adalah tahapan pertama proyek pembangunan 560 masjid yang mencakup setiap distrik dan upazila di seluruh negeri. Setiap masjid mengikuti salah satu dari tiga pola yang sesuai rancangan. Latar Belakang...
Kamis , 10 Jun 2021, 10:43 WIB
Bangladesh Meresmikan 50 Model Masjid Hari Ini
REPUBLIKA.CO.ID, DHAKA -- Perdana Menteri Bangladesh Sheikh Hasina meresmikan 50...