#pembangunan-ri
Kamis , 23 Oct 2014, 07:53 WIB
Jokowi Harus Berani Ubah Paradigma Pembangunan
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Anggota DPD Fachrul Rozy menilai Presiden Joko Widodo (Jokowi) harus berani menerapkan strategi baru untuk pembangunan nasional. Menurutnya, Jokowi harus merubah paradigma pembangunan menjadi pembangunan berbasis kedaerahan."Semua...
Senin , 14 Feb 2011, 17:07 WIB
Kadin Jepang Usulkan RI Bangun Tiga Koridor Ekonomi
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA-Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menerima Ketua Keidanren atau kamar dagang Jepang Yonekura Hiromasha di Kantor Presiden, Senin (14/2) petang ini. Keidanren menyampaikan komitmen dalam pembangunan di Indonesia. Keidanren mengusulkan untuk membangun tiga koridor ekonomi Indonesia."Keidanren menyampakan komitmen akan pembangunannya di Indonesia untuk koridor ekonomi dan metropolitan priority area. Juga menyampaikan usulannya untuk fokus mengembangkan energi, infrastruktur, dan air bersih,"...